Analisis Prediksi Financial Distress Perusahaan Publik Sektor Consumer Goods Non Cyclical Menggunakan Altman Z-Score

Show simple item record

dc.contributor.advisor Tambunan, Leo Alexander
dc.contributor.author Mocc, Catherine Florencia
dc.date.accessioned 2025-02-03T02:04:02Z
dc.date.available 2025-02-03T02:04:02Z
dc.date.issued 2025-01-17
dc.identifier.uri http://repository.matanauniversity.ac.id:8080/xmlui/123456789/1371
dc.description.abstract Penelitian ini dilakukan untuk memprediksi financial distress dengan model analisis Altman Z-Score pada perusahaan publik sektor consumer goods non cyclical yang tercatat di Bursa Efek Indonesia. Jenis penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif kuantitatif. Data yang digunakan adalah data sekunder berupa laporan keuangan periode 2022-1H24. Metode pengambilan sampel menggunakan purposive sampling dengan kriteria tertentu sebagai pertimbangan sehingga diperoleh sampel sebanyak 105 perusahaan dari total populasi sebanyak 129. Teknik analisis data menggunakan 4 (empat) variabel rasio keuangan yang dikomputasikan ke dalam model Altman Z-Score Modifikasi untuk menghasilkan interpretasi keadaan keuangan perusahaan sesuai dengan nilai indeks yang telah ditetapkan dalam model. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat 21 perusahaan yang terindikasi mengalami financial distress pada tahun 2022 dan bertambah menjadi 23 perusahaan pada tahun 2023 hingga 1H24 en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher Universitas Matana en_US
dc.subject Ratio analysis en_US
dc.subject Finance en_US
dc.subject Economic forecasting en_US
dc.title Analisis Prediksi Financial Distress Perusahaan Publik Sektor Consumer Goods Non Cyclical Menggunakan Altman Z-Score en_US
dc.type Thesis en_US
dc.contributor.examiner Setiawati, Lulu
dc.contributor.examiner Mulyandi, M. Rachman


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository


Advanced Search

Browse

My Account

Statistics